Modernisasi Polantas dalam Memanage Kamseltibcar Lantas

Modernisasi Polantas dalam Memanage Kamseltibcar Lantas

https://www.polrestebingtinggi.com/2018/07/modernisasi-polantas-dalam-memanage.html

Modernisasi ini dimanage secara Profesional melalui Sistem Aplikasi Smart Management, yang digunakan untuk Pengawasan, Pencatatan, dan Penilaian terhadap profesionalisme Petugas di Lapangan.

Program Modernisasi yang dilakukan:
  1. TMC (Traffic Management Centre), yaitu Sistem Manajemen Lalu Lintas untuk mendukung Road Safety Management.
  2. SSC (Safety and Security Centre), yaitu Sistem Modernisasi di bidang Keamanan dan Keselamatan untuk mendukung Safer Road.
  3. ERI (Electronic Registration and Identification), yaitu Sistem Modernisasi dalam memanage Kenderaan Bermotor untuk mendukung Safer Vehicle.
  4. SDC (Safety Driving Centre), yaitu Sistem Modernisasi Pendidikan Pengemudi untuk mendukung Safer People.
  5. INTAN (Intelligent Traffic Analysis System), yaitu Sistem Modernisasi Pelayanan Publik berupa Informasi, Komunikasi, dan Solusi untuk mendukung Post Crash.
  6. SM (Smart Management), yaitu Sistem Manajemen berbasis IT dalam menuju Polantas yang Promoter yang diawaki oleh Petugas-Petugas Cyber Cops.